Free Tail- Heart 1 Cursors at www.totallyfreecursors.com
"au ho"

Sabtu, 24 Maret 2012


embun di pagi hari menghiasi rerangkaian rumput..
bersama eloknya langit biru..
tapi tak terasa indah,,jika tanpamu..

panas sang mentari mulai mengguyur..
sampai membasahi relung hatiku..
tapi kan terasa damai,,jika ada kau di sini temaniku..

seiring bila gerimis memandikanku..
di tengah para bintang yg selalu saja memperhatikanku..
ketika itu hatiku terus membutuhkan kehadiranmu..

sahabatku..
ku ingin kalian kan terus ada bersamaku..
di kala mendung menimbun mimpi2ku..
di kala kabut menyelubungi kalbuku..

pagi, siang, sore, malam telah warnai hari2 kita bersama..
sang rembulan pun seakan tersenyum..
melihat indahnya kesetiaan persahabatan yg kita ukir besama..
:)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar